Tenario's Gospel

Senin, 05 Mei 2008

The Springfield Saga



















Sekali lagi para pembajak DVD membuktikan diri mereka sebagai modern day Robin Hood hahahahaha. Kemarin waktu jalan-jalan ke Lippo Karawaci dan hunting DVD, gue nemu DVD The Simpson 1 season yang dikompres ke dalam 1 DVD, HALLELUYA!!! Dan berhubung kualitas gambarnya yang 2 dimensi, saat diputer di TV dengan inchi yang besar-pun tidak begitu berasa penurunan kualitasnya.

The Simpson adalah kartun komedi sitcom populer Amerika kesukaan gue. Walaupun dengan treatment kayak Doraemon yang tokoh-tokohnya stagnan usianya, terbukti The Simpson sukses menghibur para pecintanya di seluruh dunia selama hampir 20 tahun. Kekuatan cerita dan tokoh-tokohnya adalah kunci dari kesuksesannya mempertahankan popularitas ratingnya, bahkan tahun 2007 kemarin muncul Simpson The Movie yang juga meledak di box office di seluruh dunia.

Dan dari seluruh karakter yang ada di sana Homer Simpson is the best ever. Stupid, lazy, overweight, beer and doughnut addict, absolutely obnoxious, but deep down inside he is a sweet, responsible father and husband.

Anyway kemungkinan besar sih elo-elo pasti udah tau lah sama kartun The Simpson ini, but buat yang belom tau coba deh nonton, apalagi bapak-bapak pembajak yang baik hati sudah cape-cape dan dengan penuh resiko melanggar hukum, mengompresnya ke dalam 1 keping DVD seharga 6.000 perak, BRAVO! hehehehe

Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]



<< Beranda